Self Development
Daftar Kebutuhan Sehari-hari ala Mahasiswa
Suka bingung mau beli apa kalo lagi belanja bulanan/mingguan? Ini dia list lengkap daftar kebutuhan sehari-hari ala Kiky. Siapa tau bisa ngingetin dan nginspirasi. Moga bermanfaat^^
FOODSTUFFS/MAKANAN
A. Sayuran Segar
- Wortel
- Jagung
- Timun
- Jamur
- Kentang
- Tomat
- Bayam
- Sawi
B. Buah Segar
- Apel
- Alpukat
- Pisang
- Stroberi
- Anggur
- Lemon
- Melon
- Jeruk
- Pir
- Naga
- Pepaya
C. Rempah
- Bawang putih
- Bawang merah
- Lada
- Garam
D. Sumber energi dan lain-lain
- Beras putih
- Beras merah
- Oat
- Minyak
- Teh
- Gula
- Kopi
- Sambal pedas
- Susu
- Keju
- Roti
E. Daging
- Daging Sapi
- Daging Ayam
- Daging Ikan
- Udang
- Kepiting
HOUSEHOLD/RUMAH TANGGA
A. Perawatan Diri
- Sabun mandi
- Sabun muka
- Sampo
- Tisu
- Odol
- Handbody
- cleanser,
- toner,
- essence,
- serum,
- moisturizer
- morning cream
- night cream
- vitamin
B. Pembersih
- Pembersih toilet
- Pembersih pakaian
- Penyapu
- Pengepel
- Pembersih piring
Apa lagi ya yang perlu ditambah? Kayanya listnya masih perlu disempurnakan lagi hehe. Tapi setidaknya dengan daftar ini kita bisa lebih hemat dalam belanja bulanan dan menghindari membeli yang tidak dibutuhkan.
Baca juga: tips hemat belanja bulanan ala mahasiswa.
Post a Comment
0 Comments